Muspika Kalitengah Wujudkan Ketahanan Pangan

    Muspika Kalitengah Wujudkan Ketahanan Pangan

    Lamongan, - Komitmen ketahanan pangan dibuktikan oleh Muspika Kalitengah. Itu terlihat ketika Muspika Kalitengah bersinergi melakukan penanaman bibit jagung di Desa Pengangsalan, Kecamatan Kalitengah, Kabupaten Lamongan. Selasa (27/08/2024).

     

    Pgs Danramil, Pelda Suhadi mengatakan kolaborasi itu merupakan suatu hal terpenting dalam upaya optimalisasi ketahanan pangan.

     

    “Semua program bisa berjalan lancar, tentu tak lepas dari sinergitas, ” ucap Suhadi.

     

    Dirinya berharap, adanya sinergitas itu bisa terus terjalin dengan baik. Terutama, antara para petani dengan para Muspika.

     

    “Kami berharap, ketahanan pangan ini bisa terus ditingkatkan, ” tandasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Bluluk Bangun Akses Jalan Penghubung

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Lamongan Beri Motivasi Anggota...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Koramil Modo Bersinergi Wujudkan Ketahanan Pangan
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!

    Tags